BAB II
METODOLOGI
2.1 Waktu dan Tempat
Praktikum Koagulasi dan Pengendapan Protein ini dilaksanakan di Laboratorium Analisis Politeknik Negeri Jember. Waktu yang di gunakan yaitu hari Senin 1 April 2013 mulai pukul 09.30 WIB sampai selesai.
2.2 Alat dan Bahan
Alat yang digunakan adalah tabung reaksi sedang, pipet tetes, pemanas air (water buth),stiker stempel, rak tabung, alat tulis.pipet volume
Macam-macam uji
· uji millon
· uji biuret
· uji pengendapan
Larutan dan bahan
· Albumin (20% pada uji biuret)
· Reagen millon
· Gelatin (20% pada uji biuret)
· kasaein (20% pada uji biuret)
· Etanol (95 % pada uji pengandapan)
· Buffer asetat 1 M (PH =4,7)
· Larutan NaOH 0,1 N
· Larutan CuSO4
· Larutan HCL 0,1 N